Penjaga SD Kabupaten Blora Audiensi ke DPRD Terkait Status di Tahun 2024

SHARE:

Para penjaga sekolah dasar (SD) di Kabupaten Blora telah mengirimkan delegasi untuk mengadakan audiensi dengan Komisi D DPRD Kabupaten Blora...

Achlif Nugroho Widhi Utomo MKom

Para penjaga sekolah dasar (SD) di Kabupaten Blora telah mengirimkan delegasi untuk mengadakan audiensi dengan Komisi D DPRD Kabupaten Blora pada Kamis (7/12/2023). Mereka mempertanyakan status mereka di tahun 2024 akibat kekhawatiran akan dampak disahkannya Undang-undang Aparatur Sipil Negara (ASN) yang baru.

Menurut Achlif Nugroho Widhi Utomo, M.Kom, anggota Komisi D DPRD Kabupaten Blora, situasinya masih menunggu peraturan pelaksana (PP) yang akan menjadi turunan dari undang-undang tersebut. Koordinasi telah dilakukan dengan Badan Kepegawaian Daerah (BKD) dan Dinas Pendidikan untuk memastikan antisipasi terhadap perubahan regulasi yang dihadapi penjaga sekolah pada tahun 2024.

Achlif menyampaikan, "Para penjaga sekolah tidak meminta hal di luar ketentuan yang berlaku, mereka hanya ingin kejelasan terkait status mereka dengan adanya undang-undang ASN yang baru."

Achlif juga berharap agar terdapat formasi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (P3K) yang khusus, misalnya untuk posisi 'klerk' atau tenaga administrasi di Dinas Pendidikan. Hal ini diharapkan dapat memungkinkan penjaga sekolah memenuhi persyaratan yang diperlukan.

Achlif Nugroho menekankan pentingnya memahami regulasi baru ini bersama-sama, termasuk pembaruan data para penjaga sekolah. Data seperti Tanggal Mulai Tugas (TMT) Maret 2019 dengan tambahan pada TMT tahun 2021 akan diharapkan dapat memfasilitasi mereka yang masuk dalam kategori TMT 2019 maupun 2021 agar dapat mengikuti seleksi P3K sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

KOMENTAR

Nama

Berita Blora,466,Berita DPRD,22,Berita Jateng,8,Berita Pusat,6,Budaya,26,Desa,25,Download,1,Ekonomi,25,Event,24,geologi,1,gerakan,6,Infrastruktur,22,Investasi,1,Kamtibmas,9,keluarga,3,Kemanusiaan,3,Kesehatan,38,Ketahanan Pangan,1,Korupsi,1,Layanan,7,Lingkungan HIdup,12,Lowongan Kerja,1,Olahraga,9,Opini Blora,15,Pemerintahan,36,Pemuda,3,Pendidikan,51,Perbankan,1,Perempuan,2,Pertambangan,1,pertanahan,1,Pertanian,16,Pilkades Serentak,2,Polhukam,107,Politik,48,Produk,2,Publik Figur,7,religi,2,Sastra,1,Sosial,45,TNI,9,Ulasan Produk,3,umkm,1,Wisata,5,
ltr
item
BLORAWEB: Penjaga SD Kabupaten Blora Audiensi ke DPRD Terkait Status di Tahun 2024
Penjaga SD Kabupaten Blora Audiensi ke DPRD Terkait Status di Tahun 2024
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjivEWHT-R3bf0iJ2drXoB4DEX-PlY1YwQswyWdVBgbu-g889BFz3t-94W0Wr8TCTWLL-84ZE0-hf4sMf5-dajLRX6k959Dw8O8Mk3Rz7xZlibRJc3OpLp1ovb3fUDOMbyfaRLjDN1XofloNG5Xe6lzPSytx_Q4EnzwUg4RoscVpKXr6rZ5KUyXFWaB4Qw/w640-h426/Achlif%20Nugroho%20Widhi%20Utomo%20MKom.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjivEWHT-R3bf0iJ2drXoB4DEX-PlY1YwQswyWdVBgbu-g889BFz3t-94W0Wr8TCTWLL-84ZE0-hf4sMf5-dajLRX6k959Dw8O8Mk3Rz7xZlibRJc3OpLp1ovb3fUDOMbyfaRLjDN1XofloNG5Xe6lzPSytx_Q4EnzwUg4RoscVpKXr6rZ5KUyXFWaB4Qw/s72-w640-c-h426/Achlif%20Nugroho%20Widhi%20Utomo%20MKom.jpeg
BLORAWEB
https://www.bloraweb.com/2023/12/audiensi-penjaga-sd-ke-dprd.html
https://www.bloraweb.com/
https://www.bloraweb.com/
https://www.bloraweb.com/2023/12/audiensi-penjaga-sd-ke-dprd.html
true
8304592902863202145
UTF-8
Muat Semua Berita Berita Tidak Ditemukan LIHAT SEMUA Baca Balas Batal Balas Delete By Home HALAMAN POSTS Lihat Semua REKOMENDASI UNTUK ANDA KATEGORI ARSIP CARI SELURUH BERITA Not found any post match with your request Back Home Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Ming Sen Sel Rab Kam Jum Sab Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Ags Sep Okt Nov Des Baru 1 menit lalu $$1$$ menit lalu 1 jam lalu $$1$$ jam lalu Kemarin $$1$$ hari lalu $$1$$ minggu lalu lebih dari 5 minggu lalu Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content